UPDATE LOWONGAN CPNS 2024! Jangan Salah Daftar, Berikut Posisi, Kuota dan Jumlah Pendaftar Tiap Formasi CPNS

- 16 Maret 2024, 16:05 WIB
/

PESAWARAN INSIDE--Pasca dibukanya berbagai formasi CPNS dan PPPK tahun 2024 ini, jumlah pendaftar tiap formasi terus bertambah, berikut posisi, kuota dan jumlah pendaftar tiap formasi CPNS terbaru berdasarkan instansi yang membuka lowongan CPNS tahun 2024.

Pengetahuan tentang posisi, kuota hingga jumlah pendaftar di tiap instansi ini menjadi penting untuk para pelamar agar bisa mempertimbangkan kemungkinan diterima sebagai abdi negara pada penerimaan CPNS tahun 2024 ini.

Seperti diketahui, dari sejumlah instansi yang membuka lowongan CPNS dan PPPK tahun ini, banyak pelamar yang melebihi kuota yang telah ditetapkan bahkan hingga 1000 persen.

Dengan tingginya peminat di masing-masing instansi ini, secara otomatis akan membuat persaingan antar pelamar CPNS kian ketat pula.

Oleh karena itu penting untuk mencermati posisi, kuota dan jumlah pendaftar tiap formasi CPNS terbaru berdasarkan instansi agar peluang diterima serta jumlah pesaingnya yang masih sedikit.

Berikut informasi yang berhasil dihimpun dari berbagai sumber termasuk dari akun instagram resmi masing-masing instansi;

1. Setjen DPR RI
- Kuota: 98 orang
- Pendaftar: 35.869 orang

2. Setjen KPK
- Kuota: 214 orang
- Pendaftar: 222.627 orang

3. Kemenkumham
- Kuota: 1.015 orang
- Pendaftar: 231.109 orang

Halaman:

Editor: Arief Mulyadin


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah